Satu Frame didirikan pada 1 Januari 2023 yang merupakan perubahan dari Farafra Creative yang sudah berdiri sejak 2020. Dimana pada tanggal 1 Oktober 2023 pemilik dari Satu Frame mengambil kebijakan untuk fokus pada Sport Photography, sehingga berubah nama menjadi Satu Frame Sport.
Tanpa passion foto hanyalah sebuah gambar tak bermakna, tapi sebuah foto yang diambil dengan passion akan menghasilkan gambar yang bermakna dan penuh arti.
Kamu bisa memakai jasa kami untuk berbagai kegiatan olahraga, seperti berikut ini :
Olahraga selain yang disebutkan tetap kami dapat lakukan selama, keadaan memungkinkan dan diizinkan. Cuaca juga bukan jadi masalah selama masih dalam kondisi normal dan memungkinkan untuk diambil dokumentasinya.
Ini merupakan portofolio kami untuk dapat menjadi referensi kalian semua. Semoga dapat memberikan kemantapan untuk kita bekerjasama.
Sudah lebih dari 50-an club atau kelompok olahraga yang bekerjasama dengan kami. Semoga kalian selanjutnya.
Berikut merupakan tabel harga untuk menggunakan jasa kami sebagai fotografer olahraga kalian.
Link foto dikirim via Google Drive maksimal H+1, tetapi tidak menutup kemungkinan untuk dikirim sekitar 5 jam setelah selesai sesi pemotretan.
(Harap bersabar, ini ujian )
Link foto butuh waktu agak lama karena editing dan sortir yang kami lakukan per foto. Sehingga foto yang kami kirimkan ke kalian semua adalah foto-foto dengan hasil yang baik dan tidak nge-blur.
(Harap bersabar, ini ujian lagi)
Harga untuk paket starter dan double sudah fix tidak bisa berkurang, karena ini merupakan harga batas bawah berdasarkan kesepakatan Asosiasi Sport Photographer Daerah.
Jika paket costume silahkan untuk kita diskusikan soal harganya.
"Mantap mas, fotonya bagus-bagus. Tapi nek bisa tambah banyak lagi fotonya hehehe..."
Section dimana kami akan selalu update kegiatan kami.